Pages

MARHABAN

Rabu, Januari 29, 2014

Pendaftaran Calon Peserta Sertifikasi PAI 2014

Kepada Bapak/ Ibu GPAI SD,SMP, SMA, SMK Se Kabupaten Bekasi yang belum sertifikasi,silakan mengumpulkan berkas untuk mendaftarkan diri sebagai calon peserta sertifikasi tahun 2014.
Adapun Berkas yang dikumpulkan adalah sebagai berikut :

  1. Mengisi formulir pendaftaran sertifikasi ( dapat didownload pada link di bawah )
  2. SK awal s/d akhir
  3. Ijazah S1 + Akta IV
  4. NUPTK
  5. SKBM
  6. KTP
  7. NPWP
  8. PNS KEMENAG : SNEL HEKTER TRANSPARAN MERAH, PNS PEMDA : SNEL HEKTER TRANSPARAN KUNING, HONORER : SNEL HEKTER TRANSPARAN BIRU
  9. Berkas dibuat Rangkap 2
  10. BERKAS SUDAH DITERIMA PALING LAMBAT HARI SENIN TANGGAL 3 FEBRUARI 2014
  11. UNTUK  REKAPAN DAPAT  DIKIRIM VIA EMAIL KE ALAMAT asep_sheva@yahoo.com
  12. JIKA ADA YANG BELUM DIPAHAMI SILAKAN MENGHUBUNGI MGMP PAI
SILAKAN DOWNLOAD FORMULIR DAN REKAPAN CALON PESERTA SERTIFIKASI PAI 2014

0 komentar: